Cara Menghilangkan Rasa Kurang Percaya Diri

Berbagi Motivasi, Inspirasi, Kisah Sukses Dan Artikel Pengembangan Diri

Kamis, 08 Desember 2016

Cara Menghilangkan Rasa Kurang Percaya Diri

Cara Menghilangkan Rasa Kurang Percaya Diri
Seringkali rasa kurang percaya diri muncul dalam diri kita. Baik saat berbicara di depan umum, berpidato, presentasi ataupun kondisi apapun yang berhubungan dengan orang banyak.

Tidak hanya itu, rasa kurang percaya diri juga bisa terjadi disaat harus mengerjakan tugas yang menantang atau pekerjaan yang dirasa baru bagi Anda.

Jika rasa kurang percaya diri menyelimuti diri Anda, maka Anda akan ragu. Akhirnya tugas yang harusnya Anda kerjakan tidak mampu Anda selesaikan. Misalnya Anda adalah seorang karyawan maka bisa saja tugas tersebut akhirnya diberikan kepada orang lain, dan orang lain berhasil melakukannya, maka dia akan mendapatkan poin dari perusahaan.

Bisa dibayangkan betapa berbahayanya memiliki sikap yang kurang percaya diri. Sikap ini bisa menghambat kemajuan diri Anda untuk meraih sukses yang lebih besar. Sikap ini bisa membuat Anda kehilangan peluang-peluang yang harusnya Anda ambil.

Bagaimana Cara Menghilangkan Rasa Kurang Percaya Diri ini?

Cara menghilangkan rasa kurang percaya diri itu diawali dengan sebuah pemahaman bahwa pada dasarnya manusia itu sama. Jika ada orang yang Anda kagumi dan Anda merasa dia hebat, sadarilah bahwa sebenarnya sebelumnya Dia tidak sehebat sekarang. Dia mungkin sama saja seperti Anda sebelumnya. Hanya saja Dia berubah karena Dia ingin merubah diri menjadi lebih baik dengan belajar dan terus belajar.
 
Anda pun bisa seperti dia. Dengan memahami itu, Anda akan memahami bahwa sebenarnya manusia itu sama. Jika ada orang lain yang bisa, maka Anda juga bisa. Ini adalah pemahaman awal yang harus Anda miliki. Terus bagaimana selanjutnya? 
 
Ada beberapa langkah lagi untuk menghilangkan sikap rendah diri ini. Lebih lengkapnya Anda bisa mempelajarinya pada video The Confidence Secret. Yaitu video yang mengajarkan Anda lebih percaya diri dengan cepat.

Jika Anda benar-benar mempelajari video ini, rasa percaya diri akan segera hilang. Lihat selengkapnya di video The Confidence Secret.

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+
Tags :

Related : Cara Menghilangkan Rasa Kurang Percaya Diri

0 komentar:

Posting Komentar